10+ Tempat Wisata di Kepulauan Mentawai, yang Amat Menakjubkan!

Syakirawisata.com, Tempat Wisata di Kepulauan Mentawai — Kalau pergi ke Sumatera Barat, jangan hanya mampir ke Kota Padang. Tahukah kamu jika Sumatera Barat juga punya destinasi wisata yang indah yaitu Kepulauan Mentawai?

Kepulauan Mentawai terdiri dari empat pulau besar yaitu Pulau Sipora, Pulau Siberut, Pulau Pagai Selatan dan Pulau Pagai Utara beserta ratusan pulau kecil di sekitarnya.

Semuanya menyimpan berbagai obyek wisata alam dan budaya yang menarik.

Salah satu daya tarik Kepulauan Mentawai adalah keindahan alamnya. Pulau wisata di Kepulauan Mentawai dikelilingi oleh pantai berpasir putih, air laut yang jernih, dan terumbu karang yang indah.

Kamu bisa menjelajahi keindahan bawah laut dengan melakukan snorkeling sambil menikmati keanekaragaman hayati yang menakjubkan. 

Yuk, jelajahi lebih jauh tentang keindahan Kepulauan Mentawai.

Daftar Tempat Wisata di Kepulauan Mentawai

Penasaran di mana saja itu? Simak ulasan 10 tempat di Mentawai yang wajib masuk bucket list liburanmu di bawah ini, ya!

Pulau Awera

Pulau Awera
Pulau Awera

Dekat Pulau Awera di Kepulauan Mentawai, Sumatera Barat, menawarkan keindahan pantai berpasir putih dan aktivitas snorkeling yang memikat.

Pulau Awera adalah salah satu permata tersembunyi di Kepulauan Mentawai, Sumatera Barat. Dikenal dengan pantai berpasir putih dan air laut yang jernih, pulau ini menjadi destinasi favorit bagi wisatawan yang ingin menikmati keindahan alam dan ketenangan.

Selain itu, Pulau Awera menawarkan berbagai aktivitas wisata air, menjadikannya tempat yang ideal untuk bersantai dan menikmati keajaiban bahari Indonesia.

Nah, Tidak ada tiket masuk khusus untuk mengunjungi Pulau Awera. Biaya utama adalah transportasi kapal dan speedboat dari Padang ke Tuapejat dan lanjut ke Pulau Awera, yang biasanya sudah termasuk dalam paket wisata Mentawai.

So. tunggu apa lagi untuk kamu yang ingin mencari tempat wisata di Kepulauan Mentawai? Pulau Awera adalah pilihan yang cocok untuk kamu kunjungi.

Taman Nasional Siberut

Taman Nasional Siberut
Taman Nasional Siberut

Kamu punya rencana pergi ke Sumatera Barat? Jangan hanya mampir ke Kota Padang! Masih ada banyak tempat wisata yang bisa kamu kunjungi.

Salah satunya Taman Nasional Siberut di Kepulauan Mentawai, ada banyak Flora & Fauna Taman Nasional Siberut yang harus kamu lihat.

Kepulauan Mentawai terdiri dari empat pulau besar yaitu Pulau Sipora, Pulau Siberut, Pulau Pagai Selatan dan Pulau Pagai Utara beserta ratusan pulau kecil di sekitarnya.

Semuanya menyimpan berbagai obyek wisata alam dan budaya yang menarik.

Yuk trekking seru di Taman Nasional Siberut dengan perlengkapan dari EIGER. Kamu bisa dapatkan kebutuhan trekking mulai dari baju, celana, tas sampai sepatu trekking yang nyaman.

Wisata budaya di Kampung Rorogot

Wisata budaya di Kampung Rorogot
Wisata budaya di Kampung Rorogot

Ingin melihat suku tertua di Indonesia sperti apa? Cobalah untuk berkunjung ke Kampung Rorogot.

Kampung Rorogot ini terletak di Pulau Siberut tepatnya di Kecamatan Siberut Selatan, Kepulauan Mentawai, Sumatera Barat.

Kampung Rorogot merupakan desa wisata yang diyakini sebagai tempat tinggal suku asli Mentawai.

Liburan ke Kampung Rorogot akan menawarkan pengalaman unik dan berbeda karena kamu bisa mencoba tingga sejenak di rumah adat yang disebut uma.

Selain itu, di Kampung Rorogot juga kamu bisa cicipi kuliner dari sagu dan menyaksikan kesenian tradisional seperti turuk.

Turuk sendiri merupakan tarian tradisional yang dapat kamu lihat di Kampung Rorogot.

Pantai Jati

Pantai Jati
Pantai Jati

Tempat Wisata di Kepulauan Mentawai selanjutnya yang bis akalian kunjungi adalah Pantai Jati.

Keindahan pantai Jati nan eksotis ini menjadi daya tarik tempat wisata yang banyak dikunjungi oleh masyarakat setempat.

Banyak wisatawan khususnya pada waktu sore hari datang ketempat indah ini karena bisa menikmati sunset dan juga pesona keindahan pantai lainnya terutama untuk mandi bersama.

Lokasi Pantai Jati ini berjarak sekitar 700 meter dari dermaga Tuapejat dan bisa ditempuh hanya dengan berjalan kaki saja.

Air Terjun Pujujurung

Air Terjun Pujujurung
Air Terjun Pujujurung

Nah, Air Terjun Pujujurung adalah Tempat Wisata di Tuapejat Kepulauan Mentawai yang pertamaa. Air terjun Pujujurung  berjarak kurang lebih 100 meter dari jalan raya.

Dalam perjalanan menuju ke air terjun ini, kalian bisa menikmati udara yang segar dari hutan tropis.

Air Terjun Pujujurung ini punya debet air yang banyak dan mengalir dari atas tebing batu. Kalian bisa memanfaatkan air terjun tersebut untuk berenang sepuas hati atau hanya sekadar bermain air saja.

Lokasi air terjun ini berada di tengah hutan tropis Mentawai Pujujurung di Desa Goiso Oinan. kamu bisa naik jasa ojek dari Dermaga Tuapejat hingga ke Desa Goiso Oinan kurang lebih 1 jam perjalanan.

Pulau Silabu

Pulau Silabu
Pulau Silabu

 Sumatera Barat terkenal akan tempat wisata bahari yang indah dan memanjakan mata, salah satunya Pulau Silabu.

Pulau Siberut merupakan salah satu pulau yang berada di sebelah utara dari Pulau Mentawai, dan berjarak 150 km dari bagian barat Pulau Sumatera. Biasanya dikunjungi oleh para wisatawan dari berbagai daerah maupun mancanegara.

Pulau Siberut terkenal dengan keanekaragaman hayatinya yang begitu banyak. Terdapat tumbuhan vaskular sekitar 900 jenis, dan mamalia sebanyak 31 jenis.

Terdiri dari 65% mamalia dan 15% binatang endemik. Selain itu, juga mempunyai 134 jenis burung.

Pulau ini juga terkenal dengan terumbu karangnya yang begitu cantik dan mempesona. Terdapat beraneka ragam jenis terumbu karang cantik dan membuat mata memandang indah serta mempesona untuk dilihat.

Pantai Aloita

Pantai Aloita
Pantai Aloita

Tempat wisata Kepulauan Mentawai yaitu Pantai Aloita terdapat di pulau kecil Silabok di seberang Pulau Sipora. Dari Pelabuhan Tuapejat hanya diperlukan waktu sekitar lima belas menit menaiki perahu motor kecil.

Berbeda dengan pantai lainnya di Pulau Sipora, ombak di Pantai Aloita lebih tenang sehingga dapat digunakan untuk berenang dan snorkeling.

Bagi wisatawan yang ingin menikmati indahnya pantai-pantai di Pulau Sipora dapat melakukan perjalanan dari Kota Padang.

Rutenya dapat dimulai dari Pelabuhan Muaro Padang menuju Pelabuhan Tuapejat dengan menaiki kapal Mentawai Fast. Waktu tempuh untuk perjalanan itu berkisar antara tiga hingga empat jam.

Harga tiketnya sekitar Rp. 250.000,00.

Goa Pamintaijat

Goa Pamintaijat
Goa Pamintaijat

Objek wisata ini terletak di Desa Malakopa, Kecamatan Pagai Selatan, di sisi barat Pulau Pagai Selatan yang berhadapan langsung dengan perairan Samudera Hindia.

Di sepanjang Pantai Pamintaijat terdapat hamparan pasir putih yang luasnya sekitar 50-100 meter sepanjang 2 km.

Uniknya, di kawasan pantai itu juga terdapat sebuah gua walet yang disebut Gua Pamintaijat dengan panjang 50 meter.

Dinding batunya tegak lurus setinggi 20-40 meter memagari pantai yang penuh pesona. 

Air Terjun Simatobat

Air Terjun Simatobat
Air Terjun Simatobat

Tempat wisata Kepulauan Mentawai yang disebut dengan Air Terjun Bungo Rayo ini masih sangat alami. Tingginya memang hanya sekitar 15 meter, namun suasana di sekitarnya mampu membuat rileks.

Kamu bisa sekedar mencelupkan kaki di air yang sejuk, mencari spot foto yang menarik atau memanjat batu-batuannya yang lebar.

Selain suasana yang asri, kesan alami juga diperkuat dengan primata endemik seperti bilou dan bokoi yang masih ada di sini. 

Berkeliling kawasan air terjun ini juga jadi aktivitas yang menarik sebab lokasinya dikelilingi pepohonan yang rimbun dan gua. 

Bersiap-siap untuk bertemu atau sekedar mendengar suara mereka ya!

Pantai Siruso

Pantai Siruso
Pantai Siruso

Masih dari Kabupaten Mentawai, destinasi andalan selanjutnya adalah wisata Pantai Siruso. Pantai ini masuk dalam jejeran pantai menawan yang menjadi surganya para peselancar karena memiliki gulungan omak yang sangat besar.

Gulungan ombak bervolume super besar siap memanjakan para pecinta selancar air yang datang bukan hanya dari Indonesia saja, namun peselancar dunia turut menghabiskan waktu di pantai ini.

Di bagian pinggir pantai terdapat banyak terumbu karang yang semakin mempercantik pantai serta menjadi pemecah ombak alami.

Berbeda dengan pantai sebelumnya, pantai ini memiliki hamparan pasir putih yang siap memanjakan pengunjung dengan kelembutannya.

Sehingga kamu bisa asyik berjemur santai menikmati waktu libur yang berharga. Suasana akan terasa semakin santai saat kamu memesan es kelapa muda yang diambil langsung dari pohonnya untuk melepas dahaga.

Tempat Wisata di Kepulauan Mentawai

Sampai disini saja pembahasan admin mengenai daftar rekomendasi 10 Tempat Wisata Kepulauan Mentawai yang bisa kamu kunjungi untuk menikati liburan akhir tahun.

Jika salah satu di antaranya ada yang membuatmu tertarik untuk mengunjunginya, maka tak usah menunggu waktu lebih lama lagi, segera kunjungi tempat tersebut.

Berikut ini ada informasi tambahan mengenai tempat Kepulauan Mentawai lainnya:

  • Pulau Sipora
  • Pulau Pagai
  • Air Terjun Bat Soumang
  • Danau Rua Oinan
  • Air Terjun Kulu Kubuk
  • Pantai Nyanyang
  • Dermaga Tuapeijat
  •  Air Terjun Pujujurung

Akhir Kata

Demikianlah ulasan seputar tempat wisata di Kepulauan Mentawai dan sekitarnya yang bisa admin ulas untuk kamu. Semoga liburan kamu menyenangkan dan menjadi liburan di Sumatera Barat yang tak terlupakan.

Semoga informasi ini bermanfaat dan selamat berlibur guys!

Selamat berlibur!

Leave a Comment